Tribun Batam - Selasa, 27 November 2012 12:26 WIB
Laporan Tribunnews Batam, Anne Maria
TRIBUNNEWSBATAM, BATAM
- Wali Kota Batam, Ahmad Dahlan mendesak Pertamina untuk terus menambah kuota Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi.Hal tersebut didasari adanya antrian BBM yang tak henti-hentinya di hampir semua SPBU beberapa hari terakhir ini.
"Selain kelangkaan karena kuota yang menipis, serta bertambahnya jumlah kendaraan bermotor ditambah panic buying, saya nggak tahu lagi apa karena ada faktor lain. Yang pasti jangan sampai ada pembelian tidak wajar, kasihan masyarakat," ungkap Dahlan usai rapat antisipasi kelangkaan BBM, di Vista Hotel, Selasa (27/11/2012).
Anda sedang membaca artikel tentang
Kuota Tak di Tambah, Wali Kota Batam Akan Surati Pemerintah Pusat
Dengan url
http://sriwijayaposting.blogspot.com/2012/11/kuota-tak-di-tambah-wali-kota-batam.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Kuota Tak di Tambah, Wali Kota Batam Akan Surati Pemerintah Pusat
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Kuota Tak di Tambah, Wali Kota Batam Akan Surati Pemerintah Pusat
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar