Tribun Batam - Rabu, 27 Maret 2013 12:21 WIB
Laporan Tribunnews Batam, Muhammad Ikhsan
TRIBUNNEWSBATAM.COM, BINTAN - Berbagai upaya sudah dilakukan Pemkab Bintan, Kepri, untuk mencari solusi penanganan limbah musim utara. Termasuk meminta bantuan dari Kementerian Lingkungan Hidup (KLH). Namun respon dari pemerintah pusat belum ada.
Ketua DPRD Bintan, Lamen Sarihi mengeluhkan hal tersebut. "Kami sudah konsultasi dengan KLH, belum ada alat lengkap untuk mengatasi kasus itu," ujar Lamen, Selasa (26/3/2013).
Menurutnya upaya untuk mengajukan anggaran ke pusat juga mentok. "Alatnya itu yang tidak ada. Susah juga, kalau daerah yang menangani sendiri jelas anggarannya tidak sampai ke sana," tambahnya.
Belum ada tindak lanjut dari upaya penanganan limbah lengket yang menghantui pantai-pantai di Bintan setiap tahunnya. (*)
Anda sedang membaca artikel tentang
Pemerintah Pusat Belum Menanggapi Permintaan Kami
Dengan url
http://sriwijayaposting.blogspot.com/2013/03/pemerintah-pusat-belum-menanggapi.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Pemerintah Pusat Belum Menanggapi Permintaan Kami
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Pemerintah Pusat Belum Menanggapi Permintaan Kami
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar