Ingin Sehat? Yuk Minum Air Lemon Setiap Pagi

Written By Unknown on Jumat, 20 Februari 2015 | 12.41

TRIBUNNEWSBATAM.COM - Memulai hari dengan minum air lemon hangat dapat memberikan banyak manfaat kesehatan. Mari simak untuk mengetahui mengapa Anda perlu minum air lemon di pagi hari.

1. Membantu Pencernaan

Bukan hanya air hangat yang dapat membantu merangsang saluran pencernaan, tetapi lemon juga dipercaya dapat menstimulasi dan membersihkan hati. Asam yang terkandung dapat membantu pencernaan dan pengeluaran.

2. Membantu Fungsi Kekebalan Tubuh

Lemon sama halnya dengan jeruk, memiliki vitamin C dan asam karbonat yang tinggi. Vitamin C dapat meredakan pilek, sementara asam karbonat dapat membantu penyerapan zat besi yang juga berperan dalam fungsi kekebalan tubuh.

3. Membasakan Tubuh

Jika kondisi Anda tidak dalam pH yang seimbang, tentu tubuh akan rentan terhadap penyakit. Meskipun rasanya asam, tetapi lemon sangat membasakan dan sangat baik untuk menyeimbangkan kembali pH dalam tubuh Anda – terutama jika Anda sedang diet daging, keju, dan/atau alkohol.


Anda sedang membaca artikel tentang

Ingin Sehat? Yuk Minum Air Lemon Setiap Pagi

Dengan url

http://sriwijayaposting.blogspot.com/2015/02/ingin-sehat-yuk-minum-air-lemon-setiap.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Ingin Sehat? Yuk Minum Air Lemon Setiap Pagi

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Ingin Sehat? Yuk Minum Air Lemon Setiap Pagi

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger