Keren, Seniman Ini Gunakan Kaca Pembesar untuk Melukis

Written By Unknown on Jumat, 20 Februari 2015 | 12.41

TRIBUNNEWSBATAM.COM - Seorang seniman asal Filipina Jordan Mang-osan tak seperti kebanyakan senimal lainnya saat melukis. Ia membuat lukisan-lukisan dengan memanfaatkan panas sinar matahari.

Dengan sebuah kaca pembesar, Mang-osan mengarahkan sinar matahari ke beberapa titik di papan, sehingga papan tersebut gosong di bagian yang menjadi fokus kaca pembesar. Mang-osan kemudian memindahkan fokus kaca pembesar dari satu titik ke titik lainnya. Hasilnya, terbentuklah sebuah lukisan yang memiliki nilai seni tinggi.

Kebanyakan tema lukisan yang dibuat oleh Mang-osan bertemakan alam, budaya serta sejarah. Berikut ini adalah beberapa karya lukisan yang dibuat menggunakan kaca pembesar oleh seniman Mang-osan.

.


Anda sedang membaca artikel tentang

Keren, Seniman Ini Gunakan Kaca Pembesar untuk Melukis

Dengan url

http://sriwijayaposting.blogspot.com/2015/02/keren-seniman-ini-gunakan-kaca-pembesar.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Keren, Seniman Ini Gunakan Kaca Pembesar untuk Melukis

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Keren, Seniman Ini Gunakan Kaca Pembesar untuk Melukis

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger