Begini Cara 6 ABK KIP Cinta 5 Selamat dari Kebakaran Kapal di Tengah Laut

Written By Unknown on Senin, 16 Maret 2015 | 12.41

istimewa

Kapal Isap Produksi (KIP) timah Cinta 5 milik PT Tambang Timah unit Prayun, Kundur tengah dilalap si jago merah, Minggu (15/3/2015). 

Laporan Tribunews Batam Rachta Yahya

TRIBUNNEWSBATAM.COM, KUNDUR - Enam anak buah kapal (ABK) yang berada di dalam Kapal Isap Produksi (KIP) timah milik PT Tambang Timah unit Prayun, Kundur, Karimun, Kepulauan Riau (Kepri) yang terbakar, Minggu (15/3/2015, dapat selamat setelah menyeburkan diri ke laut.

Informasi yang berhasil dihimpun Tribun Batam, setelah menyelamatkan diri dengan cara menyeburkan diri ke dalam laut, para ABK kemudian berhasil dievakuasi ke kapal penyelamat.

Sementara terkait penyebab kebakaran, api terlihat pertama kali di sekitar lambung kapal. Kebakaran diduga dipicu percikan api dari aktivitas pengelasan secara manual di sekitar lambung kapal.


Anda sedang membaca artikel tentang

Begini Cara 6 ABK KIP Cinta 5 Selamat dari Kebakaran Kapal di Tengah Laut

Dengan url

http://sriwijayaposting.blogspot.com/2015/03/begini-cara-6-abk-kip-cinta-5-selamat.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Begini Cara 6 ABK KIP Cinta 5 Selamat dari Kebakaran Kapal di Tengah Laut

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Begini Cara 6 ABK KIP Cinta 5 Selamat dari Kebakaran Kapal di Tengah Laut

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger