Tribun Batam - Selasa, 23 Oktober 2012 11:07 WIB
TRIBUNNEWSBATAM, BATAM
- Razia rutin yang dilakukan oleh Satlantas Polresta Barelang di kawasan simpang sungai jodoh, batu ampar yang dilakukan sekitar pukul 16.00 WIB, Senin (22/10/2012) kembali berhasil mengamankan dua unit mobil yang diduga digunakan sebagai pelansir bahan bakar minyak (BBM).Dari pantauan Tribun, terlihat dua unit mobil pelansir tersebut diamankan sekitar pukul 16.20 WIB. Namun dari dua unit mobil itu, satu diantaranya berhasil kabur.
Sedangkan yang berhasil diamankan Mitsubshi L 300 warna Putih dengan Nopol BM 7361 XA.
Kepada petugas Satlantas Polresta Barelang, PIK(23), supir mobil pelansir tersebut sempat berkilah bahwa dirinya tidak tahu menahu dengan hal tersebut, namun belakangan PIK mengakui juga kalau mobil pelansir itu milik salah satu warga Batam yang tinggal di Jembatan II Barelang.
"Saya hanya supir, ini aja baru isi 100 liter di SPBU Harbourbay," katanya.
Anda sedang membaca artikel tentang
Saat Razia, Polisi Amankan Dua Mobil Pelansir BBM
Dengan url
http://sriwijayaposting.blogspot.com/2012/10/saat-razia-polisi-amankan-dua-mobil.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Saat Razia, Polisi Amankan Dua Mobil Pelansir BBM
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Saat Razia, Polisi Amankan Dua Mobil Pelansir BBM
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar